KAPOLSEK SILIH NARA HADIRI SILATURAHMI KETUA KOMISI D BESERTA ANGGOTA DPRK ACEH TENGAH DAPIL III DENGAN PUSKESMAS KECAMATAN SILIH NARA KABUPATEN ACEH TENGAH
Assalamu’alaikum Wr.Wb
KAPOLSEK SILIH NARA HADIRI SILATURAHMI KETUA KOMISI D BESERTA ANGGOTA DPRK ACEH TENGAH DAPIL III DENGAN PUSKESMAS KECAMATAN SILIH NARA KABUPATEN ACEH TENGAH
———————————————-
Kapolsek silih nara Iptu Salmiati diwakili Kanit Binmas polsek menghadiri Silaturrahmi Ketua Komisi DPRK dengan pengurus Puskesmas Kec Silih Nara di Aula Puskesmas.
Rabu 08 Januari 2020.
Silaturrahmi dihadiri, Anggota DPRK Aceh Tengah (Samsudin,S.ag.Mpd); Anggota DPRK Aceh Tengah (Mukhlis),Anggota DPRK Aceh Tengah (Fauzan Djalil),Anggota DPRK Aceh Tengah (Tarmina), Anggota DPRK Aceh Tengah (Susilawati),Anggota DPRK Aceh Tengah (Sahrul/Ketua Komisi D),
Anggota DPRK Aceh Tengah (Jihar Firdaus), Camat Silih Nara, Kapolsek Silih Nara Yang di wakili Kanit Binmas;
Kepala Puskesmas Silih Nara,
Perawat Puskesmas Silih Nara.
Kesempatan tersebut Kepala Puskesmas memberikan sambutan diantaranya :
1. Kurangnya tenaga medis dan dokter di puskesmas silih nara yang kadang menjadi kendala dalam melayani masyarakat.
2. Agar kiranya Puskesmas Silih Nara bisa di bangun ruang untuk rawat inap bagi masyarakat yang membutuhkan perawatan.
Hal senada juga disampaikan Camat silih nara yang berharap dibangunnya Ruang rawat inap berhubung berkembang pesatnya pertumbuhan penduduk saat ini .
Humasresacehtengah
By zen.maulana