POLRES ACEH TENGAH PATROLI GABUNGAN DIHARI KEDUA PENERTIBAN DI BERLAKUKANNYA MAKLUMAT FORKOPIMDA ACEH TENTANG PEMBERLAKUAN JAM MALAM
Tribratanewspolresacehtengahcom
Polres aceh tengah gelar patroli gabungan dihari kedua diberlakukannya Maklumat Forkopimda Aceh tentang pemberlakuan jam malam yang dimulai dari pukul 20.30 s/d 05.30 wib.
Senin 30 maret 2020.
Gelar Patroli gabungan Polri,Tni ,Sat pol pp ,Dinas perhubungan dengan menggunakan kenderaan patroli masing masing Instansi terkait,dijalan protokol, jalan lintang ,jln yos sudarso jln lebekader dan seputaran kota takengon.
Sebelum lakukan Patroli Kabag Ops atasnama Kapolres aceh tengah memimpin pelaksanaan Apel dan terlebih dulu menyampaikan Arahan tentang tindakan selama melaksanakan patroli bila masih ada ditemukannya masyarakat yang masih keluyuran pada jam malam.
Memutus mata rantai penyebaran virus covit 19 itulah tujuan utamanya sebut Kabag Ops Akp jon Damanik.
Seperti diketahui dan menurut keterangan Ahli bahwa penyebaran virus covit 19 diantaranya saling kontak antara manusia satu dengan lainnya,kemungkinan ada seseorang sebagai pembawa virus (carier) maka Virus akan terus berkembang dari yang satu kelainnya.
Untuk memutus mata rantai tsb perlu dilakukan Jam malam agar Stay at home berjalan sebagaimana mestinya juga sesuai Maklumat Kapolri. Jendral Polisi Idham azis Mpih.
Humasresacehtengah
Penulis by. Zen
editing. maulana.
0coment.