CEGAH SEBARAN COVID 19 PADA ADAPTASI KEBIASAN BARU POLRES ACEH TENGAH DAN JAJARAN POLSEK LAKUKAN PENYEMPROTAN DISINFECTAN DI MAKO DAN SARANA IBADAH

Www.Tribratanewspolresacehtengah.com

Kapolres Aceh tengah Akbp Mahmun hary sandi Sinurat S, IK melakukan penyemprotan dengan jajaran Polsek untuk lakukan pencegahan sebaran Covid 19 pada Adaptasi Kebiasaan Baru dengan melakukan penyemprotan Disinfectan secara manual,pada mako polres, mako Polsek, rumah Ibadah spt Mesjid dan Lingkungan tpt tinggal masyarakat.
Kamis 01 Agustus 2020.
Penyemprotan oleh jajaran Polres dan Polsek,spt Kota Kebayakan melakukan penyemprotan di Mako Polsek dan Mesjid Kebayakan .
Demikian juga dengan jajaran polsek lainnya Penyemprotan Disinfectan dilaksanakan pada Mako polsek dan , Mesjid .
Menurut Kapolres,Penyemprotan Disinfectan dilakukan untuk pencegahan penyebaran Covid 19 di Adaptasi Kebiasaan baru dan dilakukan paling tidak 1 minggu sekali.
Disamping itu juga Penyemprotan Disinfectan dilakukan Selain di mako polres dan polsek juga dilakukan ditempat tempat pusat keramaian dan Pusat pasar.,dengan adanya Upaya pencegahan dalam bentuk penyemprotan Disinfectan
Pandemi Covid 19 diharapkan tidak berkembang dan dapat memutus mata rantai penyebarannya. Adanya usaha usaha pencegahan yg dilaksanakan disamping itu tetap jaga kebersihan diri dan Lingkungan memakai masker ,Cuci tangan sewaktu akan beraktifitas dan sesudahnya serta Jaga jarak pada Adaptasi Kebiasaan Baru , tetap mematuhi Protokol kesehatan. Ujar Kapolres.
Kapolres juga berharap jajaran polsek Jangan pernah bosan melakukan Sosialisasi pencegahan Covid 19 pd Adaptasi Kebiasaan Baru sampai kedesa desa terpencil gandeng Tim gugus tugas yg ada dikecamatan serta Relawan yang ada ditiap Desa.

Humasresacehtengah
penulis. by zen

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *