KAPOLRES ACEH TENGAH AKBP MAHMUN HARI SANDY SINURAT, S.I.K. BERSAMA PJU MELAKSANAKAN KEGIATAN JUMAT BAROKAH POLRES ACEH TENGAH PEDULI MEMBERIKAN BANTUAN PAKET SEMBAKO KEPADA 10 (SEPULUH) ORANG MASYARAKAT KURANG MAMPU DI KP. PEDEKOK KEC. PEGASING
.
Dalam Kunjungan Kerja Ke Polsek Pegasing Rombongan PJU mengawali kegiatan dengan menuju Kp. Pedekok Kec. Pegasing. Jumat (16/10/2020) Sekira Pukul 11.30 Wib
.
Setibanya disana Kapolres Aceh Tengah AKBP Mahmun Hari Sandy Sinurat, S.I.K Didampingin Kapolsek Pegasing Iptu Hasma dan Para Perwira langsung menuju rumah 10 orang masyarakat kurang mampu yang akan menerima bantuan Paket Sembako.
Kapolres Aceh Tengah langsung memberikan bantuan tersebut kepada masyarakat dan dilanjutkan oleh para perwira yang mengikuti kegiatan tersebut
.
Dalam kesempatannya Kapolres Aceh Tengah Menyampaikan “Kegiatan Jumat Barokah Polres Aceh Tengah Peduli ini dengan memberikan bantuan sembako kepada masyarakat kurang mampu merupakan realisasi dari Penyaluran Zakat Mal Personil Polres Aceh Tengah”
.
“Semoga dengan apa yang kami berikan ini dapat membantu masyarakat sehingga mengurangi beban yang dirasakan ditengah Pandemi Covid – 19 ” Ujar AKBP Sandy Sinurat
.
“Kami mengucapkan beribu terima kasih banyak atas apa yang telah diberikan oleh Polres Aceh Tengah dan ini sangat terbantu bagi kehidupan kami” Ujar Mustapa salah satu masyarakat Penerima bantuan
.
Usai Kegiatan Jumat Barokah Seluruh Rombongan PJU melaksanakan Sholat Jumat Bersama di Masjid Babut Taubah Kp. Pedekok
.
Dalam kegiatan ini turut serta Kabag Ops, Kabag Sumda, Kasat Lantas, Kasat Sabhara, Kasat Binmas, Kasubbag Humas, dan personil
.
***Humas/Bagops/Polresacehtengah***
.
@divisihumaspolri
@bidhumaspoldaaceh
@multimedia.humaspoldaaceh
@humas_resacehtengah
@polisi_indonesia
@polsekpegasing
@sandysinurat1999
#jumatbarokah #jumatberkah #polripeduli #penyaluranbantuan #zakatmal #poldaaceh #poldacehpeduli #polresacehtengahpeduli