MEMUTUS PENYEBARAN COVID 19, PERSONIL POLSEK KETOL POLRES ACEH TENGAH MEMBERIKAN HIMBAUAN KAMTIBMAS KEPADA MASYARAKAT AGAR SELALU MEMATUHI PROTOKOL KESEHATAN

Tribratanewspolresacehtengah.com

MEMUTUS PENYEBARAN COVID 19, PERSONIL POLSEK KETOL POLRES ACEH TENGAH MEMBERIKAN HIMBAUAN KAMTIBMAS KEPADA MASYARAKAT AGAR SELALU MEMATUHI PROTOKOL KESEHATAN.

Unit patroli Polsek Ketol yang merupakan sebagai fungsi Prepentif atau pencegahan dengan secara rutin melaksanakan kegiatan Patroli baik Sambang maupun Dialogis guna mewujudkan situasi yang aman dan kondusif di masyarakat.

Pada hari Selasa Tanggal 09 Maret 2021,unit Patroli polsek ketol yang bertugas melaksanakan kegiatan patroli dialogis dengan pengendara dan masyarakat yang beraktivitas di seputaran wilayah Kampung Gelumpang payung dan seputaran wilayang kontrol obyek vital dan perkampungan.

Pada kesempatan Patroli tersebut menyampaikan pesan – pesan kamtibmas serta himbauan terkait Adaptasi Kebiasaan Baru dimana dalam hal ini agar seluruh masyarakat yang sedang beraktivitas memperhatikan protokol kesehatan seperti selalu memakai masker, mencuci tangan dengan sabun dan menjaga jarak, sehingga secara bersama sama sudah saling melindungi dari penyebaran Virus Covid-19

Humaspolsekketol
By iman

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *